Friday, September 12, 2008

SENARAI GUNUNG TERTINGGI

Daftar gunung di dunia
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Langsung ke: navigasi, cari
Daftar isi
[sembunyikan]

* 1 Lebih dari 8.000 meter
* 2 Tujuh Puncak Utama
* 3 Dunia
o 3.1 Afrika
o 3.2 Antartika
o 3.3 Asia
o 3.4 Eropa
+ 3.4.1 Alpen
+ 3.4.2 Apennin
+ 3.4.3 Balkan
+ 3.4.4 Kaukasus
+ 3.4.5 Britania Raya
+ 3.4.6 Irlandia
+ 3.4.7 Pyrenees
+ 3.4.8 Skandinavia
+ 3.4.9 belum dikategorikan
o 3.5 Amerika Utara
o 3.6 Oseania
+ 3.6.1 Australia
+ 3.6.2 Hawaii
+ 3.6.3 Papua Nugini
+ 3.6.4 Selandia Baru
o 3.7 Amerika Selatan
* 4 Gunung-gunung di luar Bumi
* 5 Lihat pula

[sunting] Lebih dari 8.000 meter

Ke-14 gunung-gunung yang melebihi 8.000 meter, semuanya di Himalaya:

* Gunung Everest (8.850 m)
* K2 (8.611 m)
* Kangchenjunga (8.586 m)
* Lhotse (8.545 m)
* Makalu (8.462 m)
* Cho Oyu (8.201 m)
* Dhaulagiri (8.167 m)
* Manaslu (8.163 m)
* Nanga Parbat (8.126 m)
* Annapurna (8.091 m)
* Gasherbrum I (8.068 m)
* Puncak Broad (8.047 m)
* Gasherbrum II (8.035 m)
* Shishapangma (8.027 m)

[sunting] Tujuh Puncak Utama

Gunung-gunung paling tinggi di setiap benua (Tujuh Puncak Utama):

* Gunung Everest, Asia (8.850 m)
* Aconcagua, Amerika Selatan (6.959 m)
* Gunung McKinley (Denali), Amerika Utara (6.194 m)
* Kilimanjaro, Afrika (5.895 m)
* Mont Blanc, Eropa (4.808 m) atau Mount Elbrus, Kaukasus (5.642 m)
* Vinson Massif, Antartika (4.897 m)
* Gunung Kosciuszko, Australia (2.228 m) atau Carstensz Pyramid, Oseania (4.884 m)



] Afrika :

* Ahaggar, Aljazair (3.000 m)
* Atlas Toubkal, Maroko (4.165 m)
* Auasberge, Namibia (2.484 m)
* Kompassberg, Afrika Selatan (2.500 m)
* Pegunungan Draken Puncak Cathkin, Basuto-Afrika Selatan (3.650 m)
* Moco, Angola (2.610 m)
* Gunung Kamerun (4.075 m)
* Gunung Elgon, Kenya (4.321 m)
* Gunung Kenya (5.195 m)
* Kilimanjaro, Kenya-Tanzania (5.895 m) - gunung tertinggi di Afrika
* Gunung Sinai (2.641 m) - gunung di Mesir di mana Musa menerima Ten Commandments
* Ras Dashan, Ethiopia (4.620 m)
* Ruwenzori Gunung Stanley (5.119 m) - Kongo-Uganda
* Ruwenzori Kirunga volcano (4.517 m) - Kongo-Ruanda
* Rungwe, Zambia (3.175 m)
* Table Mountain/Tafelberg (1.088 m) - Cape Town, Afrika Selatan
* Tibesti, Tschad (3.415 m)

Antartika

* Gunung Erebus (3.794 m)
* Gunung Fridtjof Nansen
* Gunung Jackson
* Gunung Kirkpatrick
* Gunung Markham (4.350 m)
* Gunung Terror
* Gunung Tyree
* Vinson Massif (4.897 m), gunung tertinggi di Antartika

Asia

* Puncak Adam (2.243 m) - Sri Lanka
* Annapurna - #10 di dunia
* Gunung Apo (2.954 m) - titik tertinggi di Filipina
* Ararat ( m) - Armenia Turki, tempat pendaratan dalam kisah Noah's Ark
* Gunung Baitou/Paektu (2.744 m) - gunung tertinggi di Korea, di perbatasan China/Korea Utara
* Belukha (4.506 m) - Rusia, puncak tertinggi di Pegunungan Altai
* Puncak Broad (8.047 m) - #12 di dunia
* Cho Oyu (8.201 m) - #6 di dunia
* Demavend ( m) - Iran
* Dhaulagiri (8.167 m) - #7 di dunia
* Doi Inthanon, puncak tertinggi di Thailand
* Gunung Everest (8.850 m) - Himalaya, Nepal, gunung tertinggi di dunia
* Gunung Fuji (3.776 m) - gunung berapi di Jepang yang terkenal
* Gasherbrum I (8.068 m) - #11 di dunia
* Gasherbrum II (8.035 m) - #13 di dunia
* Gunung Halla - gunung berapi; puncak tertinggi di Korea Selatan
* Gunung Jade (3.952 m) - puncak tertinggi di Taiwan
* K2 (8.611 m) - Pakistan, gunung tertinggi kedua di dunia, tetapi lebih sulit didaki daripada Everest, merupakan bagian dari pegunungan Himalaya.
* Kamet - Himalaya, puncak pertama yang melebihi 25.000 kaki yang didaki
* Kanchenjunga (8.586 m) - #3 di dunia, di perbatasan Nepal-Sikkim
* Gunung Kinabalu (4.093 m) - Sabah (Borneo), Malaysia
* Klyuchevskaya Sopka (4.750 m) - Rusia
* Puncak Lenin (7.134 m) - Rusia
* Lhotse (8.516 m) - #4 di dunia, terletak di Nepal
* Makalu (8.462 m) - #5 di dunia, terletak di Nepal
* Manaslu (8.156 m) - #8 di dunia, terletak di Nepal
* Melungtse (7.181 m)
* Muztagh Tower (7.273 m)
* Nanda Devi
* Nanga Parbat (8.125 m) - #9 di dunia, terletak di Pakistan
* Pumori (7.161 m) - Himalaya
* Shishapangma (8.013 m) - #14 di dunia
* Jayawijaya (6.030 m)- tertinggi di Indonesia

[sunting] Eropa

] Alpen

* Bernina - puncak Swiss tertinggi Alpen Timur, Swiss-Italia (4049 m)
* Dachstein - puncak tertinggi Alpen Limestone di Styria dan Austria, pendakian vertikal pertama abad ke-19 (2997 m)
* Dent Blanche
* Dent du Midi
* Diablerets
* Eiger - Bernese Alps, Swiss (3970 m)
* Finsteraarhorn - Alpen, puncak tertinggi Bernese Oberland (4274 m)
* Gran Paradiso
* Grand Combin
* Grande Jorasses
* Grossglockner - puncak tertinggi di Austria (3797 m)
* Hochkoenig - Austria dekat Berchtesgaden, Jerman (2938 m)
* Jungfrau - Alpen Bernese, Swiss (4158 m)
* Koschuta - Karawanken, Austria-Slovenia - puncak pendakian terkenal (2135 m)
* Matterhorn - bintang pemotretan di atas Zermatt, Swiss-Italia (4477 m)
* Mont Blanc - Perancis-Italia (4808 m) - gunung tertinggi di Eropa
* Monte Cristallo - Dolomites, South Tyrol-Italia (3199 m)
* Monte Rosa - Alpen Barat, Italia - Swiss gunung tertinggi kedua di Eropa (4634 m)
* Gunung Elbrus, Kaukasus (5642 m) - gunung tertinggi di perbatasan Eropa dengan Asia
* Napf - Alpen Flysch bagian Swiss (1407 m)
* Ortler - puncak tertinggi South Tyrol, Italia (3902 m)
* Gunung Pilatus - dekat Lucerne, Swiss (2129 m)
* Rigi - menghadap Danau Lucerne (1797 m)
* Piz Palu
* Schlern - Dolomites, Tyrol Selatan, Italia ( m)
* Schneeberg - puncak tertinggi di Austria Bawah (2060 m)
* Tödi - Alpen Glarus bagian Swiss (3620 m)
* Traunstein - bintang pemotretan di Danau Traun, Austria Atas (1610 m)
* Triglav - puncak tertinggi di Slovenia (2864 m)
* Gunung Titlis - Alpen Urner bagian Swiss (3239 m)
* Untersberg - dekat kota Salzburg (1973 m)
* Weisshorn
* Wetterhorn
* Wildspitze - Alpen Oetztaler, Austria (3774 m)
* Zugspitze - Alpen - titik tertinggi di Jerman (2964 m)

Apennin

* Gran Sasso (2912 m) - Italia, gunung tertinggi di Apennin

Balkan

* Aegaleus - Yunani
* Ainos - Yunani
* Čvrsnica - Dinarides, Bosnia Herzegovina (2238 m)
* Dinara - Dinarides, Kroasia-Bosnia (Puncak Troglav 1913 m; Puncak Dinara 1831 m)
* Hymettus - sebelah timur Athena, Yunani
* Korab - titik tertinggi di Albania
* Montserrat - Spanyol
* Olympus - tempat tinggal legendaris dewa Yunani, juga yang tertinggi di Yunani (2918 m)
* Panachaicus - gunung paling utara Peloponnese, sebelah timur Patras, Yunani
* Parnassus - Yunani (2460 m)
* Plevlja, Bosnia-Montenegro (2238 m)
* Šar Planina, Masedonia-Serbia (Kosovo) (2747 m)
* Vergina - Yunani

[sunting] Kaukasus

* Gunung Elbrus (5.642 m) - gunung tertinggi di Kaukasus, Rusia dan di perbatasan Eropa-Asia
* Gunung Kazbek (5.047 m) - gunung tertinggi kedua di Kaukasus

[sunting] Britania Raya

* Ben Lawers
* Ben Nevis (1,300 m)- gunung tertinggi di Britania Raya
* Snowdon - gunung tertinggi di Wales
* Scafell Pike - gunung tertinggi di Inggris
* Kinder Scout - puncak tertinggi di Peak District
* Mam Tor - Inggris
* Slieve Donnard (850 m) - gunung tertinggi di Irlandia Utara

[sunting] Irlandia

* Carrantuohill (1041 m) - gunung tertinggi di Irlandia.

[sunting] Pyrenees

* Aneto (3404 m) - Spanyol, titik tertinggi di Pyrenees

[sunting] Skandinavia

* Galdhøpiggen - titik tertinggi di Norwegia
* Haltitunturi - titik tertinggi di Finlandia
* Kebnekaise - titik tertinggi di Swedia

[sunting] belum dikategorikan

* The Brocken - puncak tertinggi Pegunungan Harz, sebelah timur Jerman (1142 m)
* Etna - gunung berapi dominan di Sisilia, Italia (3263 m)
* Grosser Feldberg - Schwarzwald, Jerman (1493 m)
* Gerlach Stit - High Tatra, Slovakia-Polandia ( m)
* Hekla - gunung berapi di Islandia (m)
* Gunung Ventoux - Perancis
* Gunung Circeo - Italia
* Vesuvius - gunung berapi terkenal Italia (1270 m)
* Plöckenstein, Böhmerwald - Austria-Ceko-Jerman (1378 m)

[sunting] Amerika Utara

* Gunung Adams - Cascades, Washington
* Gunung Assiniboine - Canadian Rockies
* Gunung Baker - Cascades, Washington
* Gunung Baxter - California
* Gunung Borah - Idaho
* Gunung Bridge - Red Rock Canyon, Nevada
* Puncak Cathedral - California
* Gunung Columbia - Canadian Rockies
* Gunung Columbia - Colorado
* Gunung Dana - California
* Devils Tower - Wyoming
* Gunung Diablo - California
* Gunung Edith Cavell - Canadian Rockies
* Gunung Elbert (4401 m) - Sawatch Range, Colorado, titik tertinggi di Pegunungan Rocky
* Gunung Foraker - Alaska
* Puncak Glacier - Cascades, Washington
* Grand Teton - Wyoming
* Gunung Greylock - Massachusetts
* Half Dome - California
* Gunung Hood - Cascades, Oregon
* Horsetooth Mountain - Colorado
* Iztaccíhuatl (5286 m) - Meksiko/Puebla Meksiko
* Gunung Jefferson - Oregon
* Puncak Jobs - Sierra Nevada
* Gunung Katahdin - di akhir utara Appalachian Trail
* Gunung Lassen - Cascades, California
* Gunung Logan (5959 m) - gunung tertinggi di Kanada, kedua tertinggi di Amerika Utara
* Puncak Longs - Colorado
* Gunung Mammoth - California
* Maroon Bells - Colorado
* Gunung Massive - Pegunungan Sawatch, Colorado
* Mauna Loa - Hawaii; lihat Oseania.
* Gunung McKinley or Denali (6194 m) - gunung tertinggi di Amerika Utara
* Gunung Mitchell - gunung tertinggi pegunungan Appalachian
* Gunung Monadnock - New Hampshire
* Newberry Volcano - Oregon
* Pico de Orizaba (5610 m) - Puebla/Veracruz, titik tertinggi di Meksiko
* Gunung Olympus - Washington
* Paricutín (3170 m) - Michoacán, Mexico
* Puncak Pikes - Colorado
* Popocatépetl (5465 m) - Meksiko/Puebla Meksiko
* Gunung Rainier (4392 m) - Washington
* Gunung Robson - Canadian Rockies
* Gunung Saint Elias - #2 di Kanada dan AS
* Puncak San Jacinto (3293 m) - California
* Gunung Shasta - California
* Gunung Shuksan - Cascades
* Gunung St. Helens - gunung berapi aktif di pegunungan Cascades, Washington
* Gunung Si - Cascades, gunung yang rendah tapi populer
* Gunung Stuart - Cascades, Washington
* Gunung Timpanogos - Wasatch Range, Utah
* Three Sisters - Oregon
* Gunung Waddington - gunung tertinggi di Pegunungan Coast British Columbia, Kanada
* Mount Washington - puncak tertinggi di timur laut AS, udara terburuk di dunia
* Puncak Wheeler - puncak tertinggi di Nevada
* Gunung Whitney (4421 m) - Sierra Nevada, gunung tertinggi di AS Kontinental

[sunting] Oseania

[sunting] Australia

* Gunung Wellington - Tasmania
* Gunung Keira
* Gunung Kembla - gunung di dekat Unanderra, Wollongong
* Gunung Kosciuszko - gunung tertinggi di Australia

[sunting] Hawaii

* Mauna Loa gunung terbesar di Bumi, dihitung dari dasar laut.

[sunting] Papua Nugini

* ...

[sunting] Selandia Baru

* Gunung Cook - gunung tertinggi di Selandia Baru
* Gunung Ruapehu
* Gunung Taranaki (juga dikenal sebagai Mt. Egmont)
* Gunung Wellington

[sunting] Amerika Selatan

* Aconcagua - Argentina, gunung tertinggi di luar Himalaya
* Cerro Torre - Patagonia
* Gunung Chimborazo - Ekuador
* Cotopaxi - Ekuador
* Pico Cristóbal Colón - Kolombia
* Huascaran - gunung tertinggi Peru
* Illimani - Bolivia
* Nevado del Ruiz - Kolombia
* Gunung Roraima - Guyana
* Sugar Loaf Mountain - Rio de Janeiro


[sunting] Gunung-gunung di luar Bumi

* Daftar Gunung di Bulan
* Daftar Gunung di Merkurius
* Daftar Gunung di Venus
* Daftar Gunung di Mars

[sunting] Lihat pula

* Daftar gunung berapi
* Daftar gunung di Indonesia

Diperoleh dari "http://id.wikipedia.org/wiki/Daftar_gunung_di_dunia"

Kategori: Gunung | Daftar menurut negara
Tampilan

* Artikel
* Pembicaraan
* Sunting
* ↑
* Versi terdahulu

Peralatan pribadi

* Masuk log / buat akun

Navigasi

* Halaman Utama
* Portal komunitas
* Peristiwa terkini
* Perubahan terbaru
* Halaman sembarang
* Bantuan
* Menyumbang
* Warung Kopi

Pencarian

Kotak peralatan

* Pranala balik
* Perubahan terkait
* Pemuatan
* Halaman istimewa
* Versi cetak
* Pranala permanen
* Kutip artikel ini
* Hapus singgahan
* Kontributor halaman
* Subhalaman
* Peta artikel

Bahasa lain

* Deutsch
* English
* Français
* Italiano
* Nederlands
* Svenska
* Українська

Powered by MediaWiki
Wikimedia Foundation

* Halaman ini terakhir diubah pada 05:22, 24 Februari 2008.
* Seluruh teks tersedia sesuai dengan Lisensi Dokumentasi Bebas GNU
Wikipedia® adalah merek dagang terdaftar dari Wikimedia Foundation, Inc.
* Kebijakan privasi
* Perihal Wikipedia
* Penyangkalan

No comments: